Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar . Pada postingan kali ini saya akan menginformasikan kepada anda mengenai Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar . Bulan Ramadhan sudah memasuki masa akhir , tentunya datangnya malam lailatul qadar semakin dekat . Nah , oleh sebab itu , maka kita harus mengetahui tanda - tanda akan datangnya malam lailatul qadar . Dan semoga kita bisa menemukan malam Lailatul Qadar dan mendapatkan banyak kenikmatan dan pahala yang berlimpah . Nah , berikut adalah Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar selengkapnya .
Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar
- Udara dan Suasana Menjedi tenang dan Hening Seketika.
Ibnu Abbas radliyallahu’anhu berkata: Rasulullah shallahu’alaihi wa sallam bersabda:“Lailatul qadar adalah malam tentram dan tenang, tidak terlalu panas dan tidak pula terlalu dingin, esok paginya sang surya terbit dengan sinar lemah berwarna merah” (Hadist hasan)
- Keesokan harinya , matahari akan terbit adalam keadaan jernih dan tidak terang
Dari Abi bin Ka’ab bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda yang artinya,”Shubuh hari dari malam lailatul qadar matahari terbit tanpa sinar, seolah-olah mirip bejana hingga matahari itu naik.” (HR. Muslim) (Lihat Shohih Fiqh Sunnah II/149-150)
- Bulan akan ada di posisi separuh lingkaran.
- Suasana malam lailatul qadar terasa sangat sejuk.
- Beribadah menjadi sangat nyaman dan tentram saat malam itu .
- Manusia dapat melihat malam ini dalam mimpinya sebagaimana terjadi pada sebagian sahabat.
Sekian informasi yang dapat saya sampaikan mengenai Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar . Semoga informasi diatas bermanfaat bagi anda . Terima Kasih . -Tanda Tanda Malam Lailatul Qadar
Tidak ada komentar:
Posting Komentar